Rabu, 21 November 2012

Jika..


: terkepung hujan
di belantara kesunyian
aku tau,
hujanku takkan pernah sama
dengan hujanmu..!

selamat berdiang dingin
yang juga
tak sama..


.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar