Senin, 12 September 2011

-- mes que un amor --

: pertemuan ceruk hati
bukan sekedar kerinduan atau
tatap penuh harap
tetapi
getar dan isian dentamnya

lebih dari 'sekedar cinta'
itu sendiri
lalu
apalagi yang tersisa ?


Tidak ada komentar:

Posting Komentar