Selasa, 26 Juni 2012

opposite



 

: hari tanpa mimpi
tak ada "kemestian..!"
tetapi, apakah setiap langkah
harus jadi berarti?
dan itu mungkin
berupa kebodohan?
sebab jujur saja..
aku masih cukup mencintai
sisa hidupku, meski berkalang
nisan hati sendiri
sedang 'ngkau masih kerap mencari sisa cinta
di hidupmu

-- karena itu berjanjilah..
untuk tak pernah berjanji --

.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar