Sabtu, 11 Mei 2013

rencana tidur..!

: dear..
all of you..!

sementara nunggu hujan reda
di hati
di ruang imaji
pada cuaca malam

aku pingin mengabarkan sebuah rencana..
begini..

berhubung suatu dan lain hal..
maka..
"perjuangan untuk tidur harus dilanjutkan..!"

Ha ha...!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar