Jumat, 20 Mei 2011

aforismasmara -- lagi --

by Efvhan Fajrullah on Wednesday, August 11, 2010 at 10:54pm

cinta;
adalah cinta cinta itu sendiri,
tanpa embel-embel,
tanpa sebab-akibat
cinta tetap memiliki keeksisan yang mandiri
menembus semua dimensi...
sehingga,
jika cinta itu berupa zat
maka,
dia adalah zat murni tanpa campuran.

cinta-lah Nur Allah yang mewakili-Nya di dunia.

-- karena itu, mestinya tak perlu ada kecewa, sakit hati, cemburu,
apalagi sampai bunuh-bunuhan segala --

Tidak ada komentar:

Posting Komentar